Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

IBNU ABBAS

BAB I PENDAHULUAN             Ilmu tafsir merupakan ilmu untuk menjelaskan dan menguraikan maksud yang terkandung dalam ayat-ayat al-Qur’an. Ilmu tafsir mengalami perkembangan dari masa ke masa, mulai dari bentuk, corak dan metedologinya.para ahli tafsir memiliki arah sendiri-sendiri yang berbeda dalam menafsirkan al-Qur’an. Berbeda dengan   Kitab tafsir lain yang menuangkan pikiran masing-masing dalam menafsirkan dan memahami ayat-ayat al-Qur’an, kitab tafsir Tanwir al-Miqbas min tafsiri Ibn Abbas merupakan kitab tafsir yang dihimpun oleh Fairuzabadi dari riwayat-riwayat Ibn Abbas, bukan ditulis oleh Ibn Abbas. Al-Fairuzabadi mengumpulkan riwayat-riwayat Ibn Abbas. BAB II PEMBAHASAN   A.     Biografi Ibn Abbas             Nama lengkap Ibn Abbas yaitu Abdullah bin Abbas bin Abdul Muthalib bin Hasyim bin Abdi Manaf al-Quraisyi al-Hasyimi, p...